Hapus Noda Darah Kering di Baju

Pernah ngalamin baju kesayangan jadi terpaksa disingkirkan karena ada noda darah kering? Bikin kesal, kan? Apalagi, noda ini kadang susah banget dihilangkan.

Tapi tenang, kamu nggak perlu panik! Ada cara efektif yang mudah untuk membersihkan noda darah hanya dengan menggunakan Garam Industri. Cukup rendam dan kucek, dan noda pun bisa hilang dengan cepat!

Effective Step-by-step Membersihkan Noda Darah

Yuk, ikuti langkah-langkah sederhana untuk menghilangkan noda darah kering di baju:

  1. Ambil 5 sdm Garam Industri ke dalam wadah dengan air biasa.
  2. Rendam selama 30 menit.
  3. Setelah direndam, kucek area yang bernoda dengan lembut hingga noda mulai memudar.
  4. Bilas dengan air bersih, dan cuci seperti biasa.<

Tips

Untuk hasil yang lebih maksimal, rendam selama 3 jam atau lebih, tergantung pada tingkat keparahan noda. Tambahkan sedikit Dish Detergent by The Wifey's Lab saat mencuci. Di pencucian terakhir, tambahkan juga Laundry Detergent by Kiosk agar noda benar-benar terangkat dan baju kamu wangi segar!

Back to blog